Fatahillah313 - Murad Syukri salah satu ulama asal Yordania yang tulisannya menjadi salah satu sumber rujukan Kyai Haji Imaduddin dalam membatalkan nasab Ba’alawi, menyoroti lima aspek utama untuk membatalkan nasab Ba’alawi, yaitu aspek pertama Ibnu Inabah tidak menyebutkan Muhammad sebagai putra Ali al-Uraidi, aspek kedua penguasa Yaman saat itu, yaitu dinasti Rasuli, tidak menyebutkan asyraf Huseini berada di Yaman, aspek ketiga meragukan kesahihan Sohib Mirbath sebagai asyrof Huseini, aspek keempat jumlah keturunan Ba’alawi yang sangat tidak wajar banyaknya, dan aspek kelima para sufi sangat getol mengaitkan nasabnya kepada ahlil-bayt untuk mendapatkan derajat yang sempurna, padahal kebernasaban mereka itu adalah palsu.
Menjawab tuduhan itu, Syarif Hamzah Al-Kattani menulis sebuah risalah yang diberi judul as-Summuz Zuaf. Berikut adalah ulasan Syarif Hamzah Al-Kattani, untuk menjawab tuduhan Murad Syukri serta semua orang yang membatalkan nasab Ba’alawi