Menunggu Kejutan Sosok Bacawapres untuk Anies Baswedan

 
Fatahillah313 - Sosok bakal calon wakil presiden yang akan mendampingi bakal calon presiden dari koalisi perubahan Anies Baswedan dalam pemilu 2024, tersebut akan memberikan efek kejut bagi masyarakat. 

Setelah ditanya siapa sosok yang akan mendampingi Anies Baswedan dalam pilpres 2024, DPP Partai NasDem ini akan memberikan efek kejut yang tidak disangka oleh sebagian besar masyarakat. Siapakah sosok yang akan mengejutkan masyarakat yang akan maju dalam pilpres 2024?